Posts

Showing posts from August, 2011

Macam-macam Topologi Beserta Kelebihan dan Kekurangannya

Image
Waah posting lagi nih, postingan saya kali ini masih akan membahas seputar jaringan yaitu macam macam Topologi, mungkin sebelum kita masuk ke macamnya kita akan membahas terlebih dahulu apa itu Topologi, Topologi adalah struktur dari jaringan atau bagaimana sebuah jaringan di gambarkan, Topologi terbagi 2 yaitu  topologi fisik (physical topology) yang menunjukan posisi pemasangan kabel secara fisik dan topologi logik (logical topology) yang menunjukan bagaimana suatu media diakses oleh host. Topologi Bus Kelebihan; a.       Hemat kabel b.      Layout kabelnya yang sederhana c.       Mudah melakukan pengembangan atau workstation baru, tanpa mengganggu workstation lain. Kekurangan a.       Deteksi dan isolasi kesalahan sangat kecil b.      Kepadatan lalu lintas pada jalur utama yang menyebabkan sering terjadinya collusion data. c.       Bila terdapat gangguan pada jalur utama, maka akan terganggu seluruh jaringan. d.      Diperlikan repeater bila workstation semakin jauh. Topologi Star

Pengertian Jaringan dan Jarak Ruang Lingkup Jaringan

Image
Kata jaringan mungkin sudah tidak asing lagi didengar karena sangat berhubungan dengan komputer, internet dan ruang lingkup komputer  yang sangat luas bahkan mendunia, berikut penjelasan dari jaringan, Jaringan adalah suatu perangkat jaringan yang terhubung satu sama lain dan trhubung antara 2 titik atau lebih melalui media jaringan seperti kabel (wireline) atau juga nonkabel (wireless) yang bertujuan untuk bertukaran informasi secara mudah dan praktis dengan yang lainnya. Nah sudah mengertikan sobat sekalian, dan sekarang saya akan menjelaskan akan jara, ruang lingkup dari jenis jaringan yang ada; Jarak Ruang Lingkup Jenis Jaringan 0,1 m Papan sirkuit (Motherboard) PAN (Personal Area Network) 1 m Mainframe CSN 10 m Ruangan LAN (Local Area Network) 100 m Gedung LAN 1 Km Kampus LAN 100 Km Negara WAN (Wide Area Network) 1000 Km Benua WAN 10 juta m Planet

Sejarah dan Latar Belakang Dari Jaringan

Image
Salam hangat myblogiky sekalian, dah lama gak posting dan ngurus blog nih, dan pada kesempatan postingan saya kali ini saya akan menjelaskan tentang latar belakang dan sejarah akan jaringan, berikut penjelasannya,,, Pada tahun 1940-an di Amerika, peneliti berusaha untuk bagaimana caranya untuk memanfaatkan komputer secara bersama. Dan pada tahun 1950-an dibuatlah super komputer, dan disinilah di buat konsep distribusi yang sering dikenal dengan TSS ( Time Sharing System) dimana beberapa terminal terhubung secara seri kesebuah host komputer.  Konsep distribusi (Distributed Processing) yang mengerjakan beberapa terminal secara paralel. Disini juga dikenal dengan istilah Peer To Peer yaitu salah stu bentuk jaringan dalam lingkup yang kecil dan dengan periferal/perangkat yang sama, contohnya computer dengan computer, atau juga Hub ke Hub. Dan karena Peer To peer sudah matang maka dibuatllah LAN (Local Area Network) dalam ruang lingkup yang agak besar dari peer to peer, kemudian semakin ber