Mendiagnosis Permasalahan Pada Jaringan Komputer
Pada postingan saya kali ini saya akan memberikan sejumlah informasi kepada anda yaitu beberapa permasalahan yang sering terjadi dalam jaringan. Ini diharapkan supaya kita dapat mengetahui gejala permasalahan tersebut dan kemudian memecahkan masalah tersebut. 1. Tuliskan permasalahan-permasalahan yang sering terjadi pada jaringan computer yang sering terjadi secara hardware & software? Secara Hardware: Kabel terbuka Terjadi konsleting atau arus pendek Konektor NIC longgar Konektor kabel tidak terhubung dengan benar dengan ujung kabel Secara Software : Driver NIC belum terinstall Kesalahan pengalamaan IP Kesalahan security system Rusak file program yang harus di uptdate Kesalahan service network 2. Mengapa Kita harus mengdiagnosis permaslahan yang terjadi pada jaringan computer? Karena bila seandainya kita mendiagnosis permasalahan tersebut, kita akan ...